Posts

Showing posts from October, 2020

Aqiqah Bandung

Image
  Ricky Harun, Artis : "Pertamanya agak ragu, kita kan nggak mau undangan kecewa. Mulai tenang pas respon adminnya bagus kelihatan profesional. Lihat testimoni di internet bagus. Akhirnya puas sekali karena rasa masakannya enak, disukai tamu-tamu undangan. Aqiqah Anak kedua, lanjut Aqiqah istri tetap pakai layanan  Aqiqah Nurul Hayat . Total tiga kali dan memuaskan semua"  Simak testimoni dan meriahnya acara Aqiqah tokoh dan artis lain di  Youtube Aqiqah Nurul Hayat   Atau langsung tanya-tanya dulu seputar Aqiqah via WA    FOTO : Menu favorit aqiqah nurul hayat : sate, gule dan nasi kebuli (doc : aqiqahnh)     Memilih layanan Aqiqah jangan asal coba-coba. Pastikan dua hal ini : FOTO : Hewan Aqiqah harus dipastikan sehat dan sesuai syarat (doc : aqiqahnh) PERTAMA,  Dalam pemilihan hewan dan penyembelihan ada syarat sah sesuai syariat. Tentang hukum-hukum seputar Aqiqah lebih lengkapnya bisa lihat  di sini     FOTO : Acara Aqiqah pasangan artis Mario Irwinsyah dan Ratu Anandita

Syarat Aqiqah Anak Perempuan

Image
  Syarat Aqiqah Anak Perempuan Syarat aqiqah anak perempuan ada beberapa syarat yang perlu dipahami dan dilakukan agar sesuai syariat islam. Seblum itu pahami dulu makna Aqiqah itu sendiri.  Aqiqah merupakan salah satu bentuk rasa syukur orang tua atas kelahiran anaknya adalah menggelar acara aqiqah. Mereka menyembelih binatang ternak lalu dibagikan kepada kerabat dan tetangga. Aqiqah merupakan salah satu ajaran yang wajib dijalankan setiap Muslim ketika memiliki anak. Anjuran melaksanakan aqiqah ini sesuai sunnah Rasulullah Muhammad SAW. Karena itu, setiap Muslim harus mengetahui tata cara aqiqah anak perempuan dan laki-laki sesuai sunnah Rasulullah. Selain itu, Sahabat Dream juga perlu mengetahui masalah tata cara aqiqah orang dewasa menurut Islam. Dengan mengenal tata cara aqiqah yang sesuai sunnah, Muslim bisa menjalankan hidupnya dengan tenang karena telah melaksanakan ibadah yang diperintahkan Nabi Muhammad SAW. Untuk lebih jelasnya, berikut ini pengertian aqiqah, menurut bahasa

SUSUNAN ACARA AQIQAH

Image
  Sususan Acara Aqiqah Aqiqah merupakan ibadah Sunnah dalam Syariat Islam. Namun Aqiqah berarti Ibadah untuk menebus putra-putri kita. Biasanya dilaksanakan 7 hari setelah lahiran atau bisa 14/ 21 hari setelahnya. Nah biasanya juga kegiatan Aqiqah diikuti dengan acara syukuran atau acara tasyakuran Aqiqah oleh keluarga. Acara Syukuran Aqiqah tidak jauh berbeda dengan tasyakuran yang lain. Biasanya bisa dilaksanakan di rumah atau di panti asuhan dnegan adik-adik Yatim/Piatu sehingga menjadi lebih berkah. Adapun dalam artikel ini kita akan membahas seputar Acara syukuran Aqiqah seperti dengan daftar isi berikut : Daftar Isi : Contoh Undangan Aqiqah Ketentuan Aqiqah Doa dan Niat Aqiqah Susunan Acara Aqiqah 1. Contoh Undangan Aqiqah Dalam melaksanakan Acara syukuran atau tasyakuran Aqiqah, biasanya keluarga menyiapkan undangan Aqiqah baik berupa selebaran maupun undangan melalui WA. Untuk contoh undangannya Aqiqah Nurul Hayat telah membahas tentang contoh undangan Aqiqah di artikel beriku

Fiqih Qurban dan Aqiqah

Image
Antara Aqiqah dan Qurban Jika pelaksanaan aqiqah bertepatan dengan bulan–bulan haji, apakah bisa digabungkan antara hewan qurban dengan aqiqah, dengan melaksanakan salah satunya saja. Ataukah antara aqiqah dan kurban itu sendiri merupakan hal yang sama? Untuk permasalahan ini, para ulama kembali terbagi menjadi dua bagian ; Bahwa hewan qurban jika digabungkan dengan aqiqah, karena bertepatan dengan bulan haji, maka tidak menjadi masalah bagi ulama hambali, dan Muhammad bin Sirin serta Hasan Bashri. Diceritakan dalam satu riwayat bahwa ayah dari imam Ahmad, yaitu Hambal pernah membeli hewan qurban dan menyembelihnya di bulan haji dengan niat qurban sekaigus aqiqah.  Dengan alasan inilah ulama di atas membolehkan kurban dan aqiqah dilaksanakan pada satu waktu dan satu niat, yaitu ketika idul adha. Yaitu pendapat ulama Maliki, yang berpendapat bahwa qurban dan aqiqah adalah hal yang berbeda. Dalam segi syariat keduanya sudah berbeda, sebab disyariatkan keduanya juga berbeda. Maka qurban d

Aqiqah Murah 2020

Image
  Ricky Harun, Artis : "Pertamanya agak ragu, kita kan nggak mau undangan kecewa. Mulai tenang pas respon adminnya bagus kelihatan profesional. Lihat testimoni di internet bagus. Akhirnya puas sekali karena rasa masakannya enak, disukai tamu-tamu undangan. Aqiqah Anak kedua, lanjut Aqiqah istri tetap pakai layanan  Aqiqah Nurul Hayat . Total tiga kali dan memuaskan semua"  Simak testimoni dan meriahnya acara Aqiqah tokoh dan artis lain di  Youtube Aqiqah Nurul Hayat   Atau langsung tanya-tanya dulu seputar Aqiqah via WA  Atau lihat pilihan menu dan harga  di sini   Ada banyak pilihan menu.  Berbagai jenis olahan seperti Sate, Gule, Rendang, Krengsengan Daging, Tongseng, Nasi Kebuli, Rica, dan olahan lainnya akan menyempurnakan kekhidmatan acara Aqiqah Anda.       Bukan hanya jaminan standart citarasa. Tapi juga memastikan keamanahan masakan agar jangan sampai daging tertukar saat dimasak. Kotakan Aqiqah Nurul Hayat siap dikirim Sertifikat Aqiqah dikirim bersamaan dengan pengi

Paket Aqiqah Murah 2020

Image
Aqiqah Kambing Murah   Aqiqah Nurul Hayat  dikenal sebagai "PELOPOR AQIQAH SIAP SAJI". Berdiri tahun 2003 sebagai unit usaha  Pondok Pesantren Nurul Hayat . Sejak saat itu Aqiqah Nurul Hayat  bertumbuh dengan puluhan ribu layanan Aqiqah setiap tahunnya. Tersebar di 30 lebih cabang di Indonesia. Terjamin karena bersertifikat halal MUI. Mendapat rekor MURI. Menjadi langganan masyarakat, tokoh dan artis.   "Pertamanya agak ragu, kita kan nggak mau undangan kecewa. Mulai tenang pas respon adminnya bagus kelihatan profesional. Lihat testimoni di internet bagus. Akhirnya puas sekali karena rasa masakannya enak, disukai tamu-tamu undangan. Aqiqah Anak kedua, lanjut Aqiqah istri tetap pakai layanan  Aqiqah Nurul Hayat . Total tiga kali dan memuaskan semua"  (Ricky Harun)   Simak testimoni dan kemeriahan acara Aqiqah tokoh dan artis lain di  Youtube Aqiqah Nurul Hayat Untuk Paket Aqiqah Murah 2020 bisa klik disini     AQIQAH SURABAYA (PUSAT) Perum IKIP Gunung Anyar B-48 Sura